HomeInternasional

Kim Jong Un, "Latihan gabungan Ulchi Freedom Guardian AS-Koesel," Seperti Nuangkan Bensin ke Api

Kim Jong Un, "Latihan gabungan Ulchi Freedom Guardian AS-Koesel," Seperti Nuangkan Bensin ke Api

IMPIANNEWS.COM (Pyongyang). 
Korea Utara mengecam latihan militer yang akan dilakukan AS dan Korea Selatan. Korut telah memperingatkan Amerika Serikat bahwa latihan itu akan semakin menambah ketegangan antara Pyongyang dan Washington.

Latihan militer Ulchi Freedom Guardian yang melibatkan ribuan tentara Amerika dan Korea Selatan akan dimulai, Senin ini. Korea Utara memandang latihan itu sebagai latihan yang sangat provokatif seperti menuangkan bensin ke api.
"Latihan bersama adalah ekspresi permusuhan yang paling eksplisit terhadap kita, dan tidak ada yang bisa menjamin bahwa latihan tersebut tidak akan berkembang menjadi pertarungan yang sebenarnya. Latihan gabungan Ulchi Freedom Guardian akan seperti menuangkan bensin ke api dan memperburuk keadaan semenanjung," kata sebuah editorial dari surat kabar resmi Rodong Sinmun seperti dilansir Aljazirah, Ahad (20/8).

Retorika tempur antara negara-negara telah melonjak setelah Pyongyang menguji dua rudal balistik antarbenua (ICBM) pada Juli yang bisa menjangkau wilayah AS. Hal itu memicu peringatan kuat oleh Presiden Donald Trump.
Pyongyang kemudian mengancam akan menembakkan rudal ke wilayah AS di Guam. Walaupun rencana ini masih tertunda  namun pemimpin Korut terus memberi peringatan sambil menunggu langkah yang akan dilakukan Washington selanjutnya.

Seoul dan Washington mengatakan, sebagian besar permainan perang simulasi komputer, yang dimulai pada 1976, akan berjalan sesuai rencana namun tidak mengomentari apakah latihan tersebut akan diperkecil dalam upaya untuk mengurangi ketegangan.
Menurut Kementerian Pertahanan Seoul, sekitar 17.500 tentara AS akan berpartisipasi dalam latihan tahun ini. Jumlah ini lebih kecil dari tahun lalu.

Namun kantor berita Korea Selatan Yonhap melaporkan, sekutu-sekutu tersebut sedang mempertimbangkan untuk membatalkan rencana awal yang akan membawa dua kapal induk ke semenanjung untuk ikut serta dalam latihan tersebut.
Gelombang Protes Berlanjut, Aktivis Israel: Menuntut untuk Undurkan Diri PM Benjamin Netanyahu karena Dakwan Korupsi.
AS Ingatkan China, Rusia dan Iran Terima Akibat Buruk Jika Terbukti Ganggu Pemilu
India Cerdik. Hadapi China Rekrut Orang Tibet yang Dendam Kesumat ke Tiongkok
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Kim Jong Un, "Latihan gabungan Ulchi Freedom Guardian AS-Koesel," Seperti Nuangkan Bensin ke Api
Kim Jong Un, "Latihan gabungan Ulchi Freedom Guardian AS-Koesel," Seperti Nuangkan Bensin ke Api
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEieItxzFOvtVaGdclYTr6FRfabJaR2un-oVY82vniVaUExIM5vywRFUMac_2LN7bJ5hgeTKHh9keEMHNJmGCmgtVQDGYAonT_c65CMIniHOYZbyUO97j4kW5a-uk8UKiTUmkn43h2FctqsB/s400/korut.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEieItxzFOvtVaGdclYTr6FRfabJaR2un-oVY82vniVaUExIM5vywRFUMac_2LN7bJ5hgeTKHh9keEMHNJmGCmgtVQDGYAonT_c65CMIniHOYZbyUO97j4kW5a-uk8UKiTUmkn43h2FctqsB/s72-c/korut.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2017/08/kim-jong-un-latihan-gabungan-ulchi.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2017/08/kim-jong-un-latihan-gabungan-ulchi.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content