HomeInternasional

Muslim Rohingya Telah Berani, " Buka Suara pada Media Soal Kekerasan Tentara"

Muslim Rohingya Telah Berani, " Buka Suara pada Media Soal Kekerasan Tentara"
IMPIANNEWS.COM (Miamar). 
Kekerasan terhadap Muslim Rohingya makin sulit ditutupi oleh pemerintah Myanmar. Sebab para korban ini akhirnya berani buka suara kepada media internasional.
Wanita Muslim Rohingya berbaris untuk memberitahu wartawan tentang suami, ibu dan anak yang hilang pada Sabtu (15/7) saat media internasional untuk pertama kalinya datang ke sebuah desa di negara bagian Rakhine di Myanmar utara. Wilayah ini terkena dampak kekerasan sejak Oktober.
"Anak saya bukan teroris. Dia ditangkap saat bertani," kata seorang ibu muda, Sarbeda, dikutip Reuters.
Sementara, beberapa wanita lain juga mengatakan hal serupa kepada sejumlah wartawan. Bahwa suami mereka telah ditangkap dengan alasan yang tidak benar.
Adapun dari hasil penyelidikan PBB yang mewawancarai para pengungsi, menyatakan bahwa pemerkosaan, penyiksaan, pembakaran dan pembunuhan oleh pasukan keamanan dalam operasi tersebut kemungkinan merupakan kejahatan terhadap kemanusiaan. 
Namun, pemerintah Myanmar yang dipimpin oleh peraih Nobel Aung San Suu Kyi, secara tegas menolak sebagian besar yang dilaporkan masyarakat muslim Rohingya tersebut. Dia pun menghalangi masuknya misi pencari fakta PBB yang bertugas untuk menyelidiki tuduhan tersebut. 
Pemerintah juga dikabarkan telah menahan wartawan independen dan pemantau hak asasi manusia di luar wilayah tersebut selama sembilan bulan terakhir. Pekan ini, Kementerian Informasi mengantar lebih dari selusin wartawan asing dan lokal yang mewakili media internasional, termasuk Reuters, ke daerah di bawah penjaga petugas dari polisi penjaga perbatasan paramiliter. 
Reuters melaporkan pada Maret, ada 13 anak laki-laki di bawah usia 18 tahun ditahan selama operasi keamanan. Mereka termasuk dalam daftar 423 orang yang dituntut di bawah undang-undang yang melanggar hukum, yang melarang bergabung atau membantu kelompok pemberontak.
Sedikitnya 32 orang dari desa Kyar Gaung Taung telah ditangkap dan 10 orang terbunuh, kata seorang guru desa, yang meminta tidak disebutkan namanya karena takut akan pembalasan. Dia memperkirakan bahwa setengah dari 6.000 penduduk desa telah melarikan diri selama operasi pembersihan. 
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,666,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Muslim Rohingya Telah Berani, " Buka Suara pada Media Soal Kekerasan Tentara"
Muslim Rohingya Telah Berani, " Buka Suara pada Media Soal Kekerasan Tentara"
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjscrLI92hfxIvAcAdlr1HhelDtnBQOlP3-5GibMFZmydNfqyKH0QAOJpa2Fi8IVpAsYTZNEC_VU1Xe5FIVf4bD2_exO4g6BpVVxzd9na0GiZMZDY4kObyl9VanaItfF7y7fIRZrWKEvq0/s640/Miamar2.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjscrLI92hfxIvAcAdlr1HhelDtnBQOlP3-5GibMFZmydNfqyKH0QAOJpa2Fi8IVpAsYTZNEC_VU1Xe5FIVf4bD2_exO4g6BpVVxzd9na0GiZMZDY4kObyl9VanaItfF7y7fIRZrWKEvq0/s72-c/Miamar2.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2017/07/muslim-rohingya-telah-berani-buka-suara.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2017/07/muslim-rohingya-telah-berani-buka-suara.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content