HomeNasional

98 Pemerintaha Kota di Indonesia," Rakernas Apeksi di Malang"

98 Pemerintaha Kota di Indonesia," Rakernas Apeksi di Malang"
IMPIANNEWS.COM (Malang). 
Apeksi (Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia ) adalah forum yang terdiri dari 98 Pemerintah Kota di Indonesia. Tujuan  Rakerpat Kerja Nasional (Rakernas) Apeksi tersebut  membantu para anggota  menciptakan  suasana kondusif untuk  pembentukan kerja sama antar pemerintah kota se Indonesia.
Saling bertukar pemikiran. Makanya disebut juga  Apeksi menjadi wahana komunikasi dan bertukar informasi bagi para  anggota untuk mencapai kesejahteraan sosial, partisipasi masyarakat, keadilan,dan  keragaman dan potensi kota masing-masing.
Di sampaikan Wakil Walikota Padang Ir.H. Emzalmi, M.Si, Selasa (18/7), masing-masing kota melaporkan kondisi daerahnya, terobosan  dan Padang sebagai ketua Korwil juga melaporkan tentang berbagai potensi, dan penataan kota yang telah dilakukan. 
Dari laporan dan pemaparan kota masing-masing jadi rujukan dalam pembahasan pada Apeksi tahun 2017 ini. Mungkin bagi kota-kota lain, penataan pariwisata  kota Padang yang menarik, maka jadi pembahasan pada  meja rapat Apeksi tersebut, Ujar Emzalmi
“Saya juga mendengar bahwa, Malang juga kota pendidikan dan religius, hal itu dilihat dari kebijakan dan himbauan pada masayarakat harus melaksanakan sholat lima waktu. Setelah itu, memperhatikan ruang terbuka hijaunya, baik dan bagus pengelolaannya. 
Sejalan dengan itu, tak ada PKL yang berjualan  disetiap RTH tersebut. RTH di kota Malang berfungsi sebagai kawasan resapan air hujan  yang di pertahankannya,” ungakp Wakil Walikota..
Kota Malang yang  terdiri dari 5 kecamatan juga banyak memiliki institusi pendidikan, makanya bisa memposisikan diri sebagai Kota Pendidikan, dan kini tengah memperkuat diri sebagai Kota Pariwisata, dan kota buah buahan  dengan berbagai potensi yang dimilikinya, juga reliji. 
Selain itu taman-taman kota  di Kota Malang kini mempesona dan  menarik untuk dikunjungi, seperti Merbabu Family Park, Taman Slamet, Taman Cerdas Trunojoyo,  dan taman taman  lain yang lainnya.
Jadi, rangkaian Rakernas Apeksi 2017  di Kota Malang juga diisi dengan berbagai kegiatan,  yang menarik antara lain Indonesia City Expo (ICE), ini sediakan untuk mempromosikan daerah masing-masing di Indonesia, pada ajang pameran  ICE di Kota Jambi tahun lalu.
Kuliner Randang Padang  jadi pusat perhatian para pengunjung. Setelah itu ada City Tour, Pawai Budaya, Penanaman Pohon, Festival Kuliner, Panggung Seni Budaya, dan lain sebagainya.(tf/ir).
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,387,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,975,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,665,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,395,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: 98 Pemerintaha Kota di Indonesia," Rakernas Apeksi di Malang"
98 Pemerintaha Kota di Indonesia," Rakernas Apeksi di Malang"
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEga_MHxAgir8CAvCDytCfBdZQWRz4z-bATNuE8WpgkqfOISqdEH4uWDAkgKuPhruuSm3QT59GmkSW2uUaK_bZlE2SgkefOG8MgjTPMfEB-H5n4j7WU1Pf8h5lOv705pcLEeSmJYQ0UmA2Q/s640/emz.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEga_MHxAgir8CAvCDytCfBdZQWRz4z-bATNuE8WpgkqfOISqdEH4uWDAkgKuPhruuSm3QT59GmkSW2uUaK_bZlE2SgkefOG8MgjTPMfEB-H5n4j7WU1Pf8h5lOv705pcLEeSmJYQ0UmA2Q/s72-c/emz.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2017/07/98-pemerintaha-kota-di-indonesia.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2017/07/98-pemerintaha-kota-di-indonesia.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content