HomeDPRD Sumbar

Dprd Sumbar Tetapkan Perda Ketenagalistrikan Dan Perda Pembentukan Perda

Dprd Sumbar Tetapkan Perda Ketenagalistrikan Dan Perda Pembentukan Perda
IMPIANNEWS.COM  - (PADANG),  Melalui rapat paripurna, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sumatera Barat mengesahkan dua Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) menjadi Peraturan Daerah. Dua Ranperda tersebut adalah perubahan Perda nomor 2 tahun 2013 tentang Ketenagalistrikan dan Perda tentang Program Pembentukan Perda. Senin (29/5).

Ketua DPRD Provinsi Sumatera Barat Hendra Irwan Rahim membuka rapat paripurna menyampaikan harapan, agar peraturan - peraturan yang dilahirkan dapat diaplikasikan dan dilaksanakan dengan baik sehingga memberikan dampak positif kepada masyarakat. 

Perda Ketenagalistrikan diharapkan mampu menjawab kebutuhan masyarakat dalam memenuhi kebutuhan listrik dalam jumlah yang cukup dan memadai.
"Perda Listrik ini diharapkan mampu menjawab kebutuhan masyarakat. Perlu disadari bahwa masih ada sekitar 17o ribu keluarga di Sumatera Barat atau 13,8 persen dari total penduduk yang belum mendapat pasokan listrik," kata Hendra.

Perda ini juga diharapkan bisa menumbuhkan investasi dan mendorong peningkatan pendapatan daerah. Ketua Tim Pembahas Ranperda Listrik H. M. Nurnas menyampaikan, Sumatera Barat memiliki potensi dalam pengembangan sumber-sumber pembangkit listrik mikro dan listrik tenaga surya.
"Potensi sumber pembangkit listrik cukup banyak, mulai dari sumber air untuk mikro hidro, tenaga surya dan panas bumi," ujarnya.

Bahkan, Nurnas mengungkapkan, dari kunjungan studi banding tim pembahas ditemukan daerah yang sudah mengolah sampah menjadi sumber tenaga listrik. Daerah tersebut adalah Jawa Timur yang mengolah sampah menjadi daya listrik berkekuatan 1,2 megawatt, mencukupi untuk masyarakat di sekitar dan sisanya dijual ke PLN.
Sementara itu, terkait Perda Pembentukan Perda, DPRD meminta pemerintah lebih serius dan mematuhi program pembentukan perda yang telah disusun setiap tahun. Fraksi Golkar melalui juru bicaranya, Suhemdi mengingatkan, pemerintah masih belum sepenuhnya patuh kepada apa yang telah ditetapkan.

"Buktinya, setiap tahun selalu saja ada Ranperda yang sudah diagendakan tetapi tidak diajukan oleh pemerintah ke DPRD," kata Suhemdi.
Untuk itu, dengan adanya Perda Propem Perda tersebut diharapkan dapat berjalan lebih maksimal lagi dan dipatuhi sehingga program kerja Badan Pembentukan Perda DPRD dapat tercapai sesuai yang telah dijadwlkan.


Rapat paripurna tersebut selain beragendakan penetapan dua Ranperda juga diisi dengan agenda mendengarkan jawaban pemerintah atas pandangan umum fraksi-fraksi terhadap Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Sumatera Barat tahun 2016. Selain itu, juga diagendakan pembentukan Panitia Khusus (Pansus) terkait Tatakelola Pelaksanaan Pembangunan Sumatera Barat. *Publikasi/Tf/Ar.
DPRD Sumbar gelar rapat paripurna penyampaian nota pengantar rancangan anggaran pendapatan belanja daerah Provinsi Sumatera tahun 2023
DPRD Provinsi Sumatera Barat Tekankan RS. M.Jamil Harus Memberikan Pelayanan Optimal Pasien Gagal Ginjal Akut.
Sebanyak 90 orang peserta di fasilitasi dana pokir dari Kota Payakumbuh dan Kabupaten Limapuluh Kota mengikuti pelatihan Imam dan Khatib selama 3 hari.
Designed by ImPiannews.com
Name

. universitas,1,Aceh,135,ADVERTORIAL,1,Agam,91,Agama,216,Alumni,1,Artikel,161,Bali,1,Bandung,1,Batam,62,Batusangkar,1,Bencana,2,Berita Duka,6,Berita Internasional,4,Berita Nasional,218,Berita Sumbar,2,Bogor,1,BPBD,2,BPBD Sumbar,13,Budaya,1,Bukit tinggi,10,Catatan,214,Cerbung,1,Dharmasraya,274,Diary,1,Disdik Kota Padang,1,DPR RI,12,Dprd,1,DPRD Kab Solok,1,DPRD Padang,136,DPRD Sumbar,515,Duka,1,Ekonomi,6,Feature,1,Forum KNPI,1,Gorontolo,1,Hukum,60,IKIAD DPRD SUMBAR,1,IKW,2,Inspirasi,1,Internasional,2270,israel,2,Jabar,25,Jakarta,11,Jambi,1,Jawa Tengah,4,Jurnal,1,Kab,1,Kab. Mentawai,3,Kab. Solok,41,Kabar duka,2,Kabupaten Pariaman,48,Kabupaten Pasaman Barat,41,Kabupaten Solok,388,Kasus,21,KEPRI,117,Kesehatan,67,KNPI Sumbar,1,Kota Bukittinggi,853,Kota Padang,11,Kota Pariaman,1,Kota Payakumbuh,4618,Kota Solok,33,KRIMINAL,16,Lampung,1,Lifestyle,114,Lima Puluh Kota,588,Limapuluh Kota,1481,LMPI,2,LPM,1,MEDIA ONLINE INDONESIA ( MOI ),2,Mentawai,41,Motivation person aword,1,Nasional,3243,Nasional POLRI,1,New york,5,NTT,2,Olah Raga,5,Olahraga,313,opini,469,Organisasi,3,Ormas,1,pada,1,Padang,5381,Padang Panjang,90,Padang Pariaman,76,pakit,1,Papua,1,Pariaman,26,Pariwara,38,Pariwara / Perumda,1,PARLEMEN,5,Parlementeria,6,Parwisata,2,Pasaman,365,Payakumbuh,16,PDAM,2,Pemko,2,Pemko padang,22,Pemprov Sumbar,3,Pendidikan,979,Pendidkan,7,Pengumuman,5,Peristiwa,3,Pers sumbar,1,PERTANIAN,1,Perumda,321,Perumda /Pariwara,2,Perumda Advertorial,2,Perumda Advertorial /Pariwara,1,Pesisir Selatan,116,Peternakan,1,Piala Dunia Qatar 2022,12,Pilkada,5,Polda Papua,1,Polda Riau,1,Polda Sumbar,666,Politik,17,Politisi,4,Polres Agam,1,Polres Dharmasraya,1,Polresta Agam,2,Polresta Bukittinggi,2,Polresta padang,5,POLRI,396,Posek koto tangah,1,PP,1,PPID,1,PPWI,1,Religius,7,Reoni,1,Riau,10,rusia,2,Sawahlunto,32,Sea Games 30,2,Sejarah,1,Selebriti,1,Sepak Bola,12,Sijunjung,232,Solok Selatan,60,Sosial,1,Sulawesi Tengah,1,Sulawesi Utara,2,Sumatera Barat,5,Sumatera Selatan,2,Sumbar,769,Taiwan,1,Tanah Datar,4,Tanahdatar,94,TdS 2019,10,TERORIS,1,tn,1,TNI,329,Uighur China,1,UIN Imam Bonjol Padang,1,UMKM,1,Universitas,581,UNP,2,Wanita Karir,28,Wisata,11,
ltr
item
Impiannews: Dprd Sumbar Tetapkan Perda Ketenagalistrikan Dan Perda Pembentukan Perda
Dprd Sumbar Tetapkan Perda Ketenagalistrikan Dan Perda Pembentukan Perda
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhK7DdBzJKIgZ5meqwZcOanjLYUZDuaPsGmFhbawP839jGhGoAs-5kh5gLAnX6S5sGqUKaeUMJSyRK_JrlUKYMB7efrtpTLxBvRjq5Dhj2kaLhR76ZBfj7-MRwbkZ0XQmh39wSX2ykGzfo/s640/DEWAN34.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhK7DdBzJKIgZ5meqwZcOanjLYUZDuaPsGmFhbawP839jGhGoAs-5kh5gLAnX6S5sGqUKaeUMJSyRK_JrlUKYMB7efrtpTLxBvRjq5Dhj2kaLhR76ZBfj7-MRwbkZ0XQmh39wSX2ykGzfo/s72-c/DEWAN34.jpg
Impiannews
https://www.impiannews.com/2017/05/dprd-sumbar-tetapkan-perda.html
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/
https://www.impiannews.com/2017/05/dprd-sumbar-tetapkan-perda.html
true
908258375028329478
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content